Tuesday, March 5, 2013

Akil Mochtar: “Sekelas Arief Hidayat Pasti Bisa”

LENSAINDONESIA.COM: Hakim Akil Mochtar mengatakan bahwa dirinya diundang Komisi III DPR RI untuk ditanya apakah akan melanjutkan jabatannya yang akan habis pada Agustus mendatang.

“Nanti dilihat setelah ditanya,” ujarnya Akil, Selasa (05/03/2013).

Baca juga: MK-Komnas HAM Jajaki Kerjasama Antar Lembaga Negara dan Mahfud MD Rapat Tertutup dengan Slank, Ada Apa?

Lebih lanjut, Akil Mochtar mengatakan bahwa dirinya tidak punya hubungan dengan pihak Istana dalam soal pemilihan hakim ketua Mahkamah Konstitusi (MK).

“Dalam aturan konstitusi adalah dipilih musyawarah. Kalau tidak voting. Tradisi menyampaikan visi dan misi,” ujarnya.

“Baguslah ya, beliau dari prinsip keilmuan saya kira cukup. Tinggal implementasi jadi hakim. Tidak hanya cukup pintar. Pertahankan independensi. Kalau sudah dipengaruhi sulit. Saya kira kelas seperti Pak  Arief Hidayat bisa itu,” pungkasnya. @endang

alexa ComScore Quantcast Google Analytics NOscript

Andiono Hernawan @lensaindonesia 05 Mar, 2013
enclosure:


-
Source: http://www.lensaindonesia.com/2013/03/05/akil-mochtar-sekelas-arief-hidayat-pasti-bisa.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com

No comments:

Post a Comment