Thursday, April 18, 2013

Serangan Korut tak akan terbayangkan oleh pemimpin AS

LENSAINDONESIA.COM: Menteri Luar Negeri Korea Utara, Pak Oi Choi menyatakan, tegangnya situasi di Semenanjung Korea karena dipicu oleh kebijakan ancaman perang yang ditebar oleh Amerika Serikat (AS).

Amerika, kata Pak Oi, sudah mengirim kapal indik dan pesawat pembawa senjata nuklir ke kawasan, yang akhirnya membuat wilayah itu menjadi tegang dan berada di ujung peperangan.

Baca juga: Otoritas Korut: Serangan ke Amerika Serikat berlaku mulai hari ini dan Makin mendekati perang, Korut pasang baterai rudal balistik

“Jika AS menyerang, maka kami pastikan repons dari rakyat Korea Utara akan sangat keras dan sangat besar. Kami jamin, ini tidak akan pernah dibayangkan oleh pemimpin AS,” klaim Pak Oi, dilansir KCNA, Kamis (18/04/2013).

Pak Oi juga menegaskan, respon keras militer Korea Utara tidak dapat membuat konsesi apapun.@kcna

alexa ComScore Quantcast Google Analytics NOscript

Rizal Hasan @lensaindonesia 18 Apr, 2013
enclosure:


-
Source: http://www.lensaindonesia.com/2013/04/18/serangan-korut-tak-akan-terbayangkan-oleh-pemimpin-as.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com

No comments:

Post a Comment