Wednesday, March 27, 2013

Ribuan perantauan asal Purworejo di Jabodetabek kumpul di Jakarta Utara

LENSAINDONESIA.COM: Walikota Jakarta Utara (Jakut), Bambang Sugiyono bersama Sekretaris Daerah (Sekda) Purworejo, Jawa Tengah (Jateng), Tri Handoyo, menghadiri peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Cah Purworejo Perantauan (CPP). Acara ini merupakan acara perkumpulan ribuan perantau asal Purworejo di Jakarta, Depok, Tangerang, dan Bekasi,  berlangsung di GOR Jakut.

Pada kesempatan tersebut, Ketua DPP CPP Jakut, Nur Rohim, menyatakan bahwa tujuan dari pelaksanaan kegiatan ini guna memantapkan niat, tekad dan semangat bersilahturahmi antar masyarakat CPP.

Baca juga: Wujudkan misi gubernur, Pemkot Jakut terus tingkatkan pelayanan dan Jakarta Utara Siap Pertahankan Piala Adipura, Bro!

"Salah satu bentuk kegiatan yang kami lakukan adalah donor darah bekerjasama dengan PMI Cabang Jakarta Utara, pemutaran film tentang kiprah CPP, serta pemberian gelar warga kehormatan bagi Ketua PMI Jakarta Utara, H. Sabri Saiman," ujar Nur, Selasa (26/3).

Dalam kunjungan itu, Tri juga tak lupa, mengucapkan selamat Ulang Tahun ke-1 kepada DPP CPP Jakut.

"Semoga DPP CPP ke depannya semakin maju dan terus berkembang," ungkap Tri.

Sementara itu, Bambang, mengatakan, bahwa pemberian peghargaan kepada Ketua PMI Sabri Saiman sebagai warga kehormatan Purworejo adalah sangat tepat. Mengingat, kiprah Sabri Saiman melalui PMI Jakut cukup banyak membantu, terutamanya saat banjir di Jakut beberapa waktu lalu.

"Saya mengajak kepada seluruh CPP agar terus berperan aktif dalam pembangunan di mana CPP tinggal dan bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban agar tetap kondusif," terang Bambang.

Di sisi lain, Sabri mengungkapkan rasa terimakasihnya karena. menurutnya, hari ini adalah hari yang baik. Ia melihat, Walikota Jakarta Utara dan CPP membuktikan dan memberikan penghargaan kepada dirinya sebagai warga yang baik.

"Seluruh kiprah CPP tentu akan dicatat dalam sejarah, khususnya di Jakarta Utara dan di DKI Jakarta pada umumnya yang bersama-sama pemerintah dan masyarakat dari daerah lain menjaga ketertiban dan keamanan," jelas Sabri.@Noviar

alexa ComScore Quantcast Google Analytics NOscript

Andrian Pratama @lensaindonesia 27 Mar, 2013
enclosure:


-
Source: http://www.lensaindonesia.com/2013/03/27/ribuan-perantauan-asal-purworejo-di-jabodetabek-kumpul-di-jakarta-utara.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com

1 comment:

  1. PERUSAHAAN LEMBAGA KEUANGAN TERBAIK DAN TERBESAR DI INDONESIA

    LOWONGAN : KONSULTAN DAN RECRUITMENT DEPT/HRD
    ( Penghasilan : Rp.10 Juta - 40 Juta/Bulan , 110 Juta/Bulan setelah tahun ke-4)


    Lokasi Kerja di : Jakarta, Bekasi, Tangerang, Depok dan Bogor

    Persyaratan :
    - Pria atau Wanita
    - Usia 20- 49 tahun
    - Min. lulusan SMA,SMK,D3 dan S1
    - Mampu berkomunikasi dengan baik
    - Mampu bekerja dalam Team work
    - Dapat mengoperasikan komputer
    - Suka Tantangan
    - Mau belajar dan bekerja keras

    Benefit :
    - Paradigma Sukses Karir dan Berbisnis
    - Penghasilan : Rp.10 Juta - 40 Juta/Bulan , 110 Juta/Bulan setelah tahun ke-4
    - Mengembangkan tim bisnis
    - Rahasia "Time and Financial Freedom"
    - Terbuka untuk beragam latar belakang profesi seperti; Karyawan, PNS, guru, wiraswasta, mahasiswa, ibu rumah tangga, buruh, dll
    - Bisa dimulai dengan part time/ paruh waktu
    - Cocok bagi yang HARUS merubah nasib dan masa depan yang lebih baik
    - Cukup meluangkan waktu 15 menit - 1 Jam / Minggu untuk menjalankan karir ini

    Kirim lamaran dan CV Anda via Email :

    E-mail ke : smartvisi@yahoo.co.id
    cc : hrd@smartvisi.com

    atau Registrasi Karier ke: http://www.smartvisi.com


    Hanya CV yang masuk melalui Email atau melalui Registrasi dan kandidat yang memenuhi syarat yg akan kami proses lebih lanjut di kantor kami :

    APL Tower
    Jl. Jend. S. Parman Kav. 28
    Grogol-Jakarta Barat - 11470

    ReplyDelete